Selasa, 11 Juli 2017

Salam Sayang Untuk Bundaku

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh...
Salam Cinta untuk para Bunda, I Love Mom.
Cerita ku kali ini tentang ibuku yang sangat hebat, buat temen-temen yang bisa melihat ibu tiap hari jangan lupa untuk mencium tangannya yang telah merawat kita sejak dalam kandungan..
Aku sangat beruntung memiliki ibu yang sangat hebat karena beliau memberikan aku kehidupan yang penuh dengan pendidikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar